Rabu, 13 Maret 2019

Stand Bazar Sederhana


Pada awalnya yang akan diselenggarakan pameran karya seni rupa 3 dimensi. Tetapi karena ada suatu kendala, jadi yang diselenggarakan bazar makanan dan minuman.

Ini adalah dekorasi stand bazar kami. kami mempunyai tema yaitu " The World Of Oreo", dimana semua menunya berbahan oreo.


Kami membuat tulisan daftar menunya berbentuk photobooth.





 Sebagian besar dekorasi stand kami membuatnya sendiri.
Stand "The World Of Oreo"

 Nah, ini adalah tampilan dekorasi depan kelas kami☺

Walaupun sederhana, tapi menarik untuk dikunjungi❤


Tidak ada komentar:

Posting Komentar